Selasa, 27 Mei 2014

Membuat Komentar Warna Warni Di Blogger

Membuat Komentar Warna Warni Di Blogger - selamat siang sobat kali ini saya aguz kurniawan akan membagikan tutorial blogger Membuat Komentar Warna Warni Di Blogger tutorial ini awalnya cuma iseng buatnya dan akhirnya berhasil oke mungkin langsung aja kali yah saya orangnya ga suka basa basi haha..


Screenshot

berikut adalah tutornya

Membuat Komentar Warna Warni Di Blogger

1. Login ke blogger.com
2.Pada dashboar -> template -> klik edit HTML
3. Kemudian cari kode </head>, dan tambahkan kode dibawah ini tepat diatasnya:


<script type='text/javascript'>
 //<![CDATA[
function get_random_color() {
    var letters = '0123456789ABCDEF'.split('');
    var color = '#';
    for (var i = 0; i < 6; i++) {
        color += letters[Math.round(Math.random() * 14)];
    }
    return color;
}
$(function () {
    $(".comments .comment-block, .comments .avatar-image-container").each(function () {
        $(this).css("background", get_random_color());
    });
});
//]]>
</script>


5. Simpan template

Gimana Tutornya Simple Kan Monggo Di Coba

demikian Membuat Komentar Warna Warni Di Blogger semoga bisa bermamfaat bagi sobat blogger sekalian jangan lupa tinggalkan jejak anda dengan berkomentar hehe,, see you

Silahkan Tinggalkan Komentar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.